kota apa yang di awali dengan huruf (E) dan (J)
Pertanyaan
1 Jawaban
-
1. Jawaban varlord
Kota yang diawali dengan huruf E antara lain:
- Kota Enrekang
- Kota Ende
- Kota Empat Lawang
- Kota Eugene (Amerika Serikat)
- Kota Eloy Alfaro (Ekuador)
- Kota Elk Grove (Amerika Serikat)
- Kota Esmeraldas (Ekuador)
Dan lain-lain.
Kota yang diawali dengan huruf J antara lain:
- Kota Jakarta
- Kota Jambi
- Kota Jogjakarta (kadang ditulis pula sebagai Yogyakarta)
- Kota Jember
- Kota Jepara
- Kota Jayapura
- Kota Jombang
- Kota Jerussalem (Israel)
- Kota Jailolo (Halmahera Barat)
Dan masih banyak lagi lainnya.
» Pembahasan
Tentu ada banyak sekali kota dengan nama berawalan huruf E dan J. Contoh yang disebutkan pada awal jawaban yang sebagian kecil dari jumlah yang banyak tersebut dan keberadaannya tersebar di berbagai negara di dunia. Di Indonesia sendiri, salah satu kota yang namanya berawalkan huruf E adalah Enrekang. Enrekang ini berlokasi di Sulawesi Selatan dan berbatasan dengan Toraja. Enrekang dikenal karena potensi agrowisata yang baik dan juga gunung-gunungnya yang indah.
Adapun salah satu kota dengan nama berawalkan huruf J adalah Jakarta. Tahun 2022 ini, Jakarta masih berkedudukan sebagai ibukota Indonesia dimana pemerintahan dan kegiatan ekonomi berpusat. Jakarta berada di Pulau Jawa dan jumlah penduduknya berkisar di angka 10,56 juta jiwa.
» Pelajari Lebih Lanjut
- Materi tentang letak Provinsi DKI Jakarta https://brainly.co.id/tugas/2962444
- Materi tentang kalimat yang khas dari Jakarta Selatan https://brainly.co.id/tugas/47013334
- Materi tentang pengertian DKI Jakarta sebagai kota tertutup https://brainly.co.id/tugas/2090762
• • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • •
» Detail Jawaban
Kelas : SMP
Mapel : Bahasa Indonesia
Bab : Nama-nama Kota
Kode : -
#AyoBelajar