Matematika

Pertanyaan

sebuah persegi panjang denganan perbandingan panjang dan lebar 4:3,jika luas persegi panjang tersebut 432cm tentukan panjang diagonalnya

1 Jawaban

  • Luas = p x l
    432 = 4y * 3y
    432 = 12y²
    y²= 36
    y = 6

    panjang = 4y=4(6)= 24
    lebar = 3y = 3(6)= 18

    diagonal
    c²= 24² + 18²
    c²= 576 + 324
    c²= 900
    c = 30

    jadi panjang diagonalnya 30 cm

Pertanyaan Lainnya