Dari suatu deret aritmetika diketahui jumlah 3 suku pertamanya adalah 27. Jumlah 8 suku pertamanya adalah 172. Suku pertama deret tersebut adalah
Matematika
Putrimeylinaa
Pertanyaan
Dari suatu deret aritmetika diketahui jumlah 3 suku pertamanya adalah 27. Jumlah 8 suku pertamanya adalah 172. Suku pertama deret tersebut adalah
1 Jawaban
-
1. Jawaban tribeking22
Rumus jumlah deret (Sn) = n/2 . (2a + (n - 1) . b)
S3 = 27
3/2 . (2a + (3 - 1) . b) = 27
3/2 . (2a + 2b) = 27
3a + 3b = 27 (bagi 3 kedua ruas)
a + b = 9
S8 = 172
8/2 . (2a + (8 - 1) . b) = 172
4 . (2a + 7b) = 172
2a + 7b = 172 : 4
2a + 7b = 43
2a + 7b = 43 | ×1
a + b = 9 | ×7
----------------------------
2a + 7b = 43
7a + 7b = 63 -
-----------------------
-5a = -20
a = -20 : (-5)
a = 4
U1 = a = 4