bagaimana caranya menyelesaikan soal ini : tentukan persamaan asimtot kurva hiperbola 9x(kuadrat) - 16y(kuadrat) - 36x - 32y -124 = 0 tolong bantu saya yah.. ja
Matematika
stendyricksenlim
Pertanyaan
bagaimana caranya menyelesaikan soal ini : tentukan persamaan asimtot kurva hiperbola
9x(kuadrat) - 16y(kuadrat) - 36x - 32y -124 = 0
tolong bantu saya yah.. jawabannya dengan caranya sekaligus//
9x(kuadrat) - 16y(kuadrat) - 36x - 32y -124 = 0
tolong bantu saya yah.. jawabannya dengan caranya sekaligus//
1 Jawaban
-
1. Jawaban xkuadratz
9x² - 16y² - 36x - 32y = 124
jadikan bentuk : (x-p)²/a² - (y-q)²/b² = 1
(x - 2)² / 16 - (y + 1)² / 9 = 1
p = 2
q = -1
a² = 16 --> a=4
b² = 9 --> b=3
persamaan asimtot:
y-q = ±(b/a)(x-p)
y+1 = ±(3/4)(x-2)
4y+4 = ±(3x-6)