Akuntansi

Pertanyaan

Apa yg termasuk aktiva lancar?

2 Jawaban

  • Aktiva lancar ialah uang kas atau aktiva lain yang diharapkan dapat dicairkan menjadi uang tunai dalam periode berikutnya (paling lama satu tahun)
  • Pengantar Akuntansi
    Pengertian Aktiva Lancar

    Aktiva (aset) lancar meruapakan sumber ekonomi yang diharapkan dapat memberikan manfaat dalam jangka waktu dekat (kurang dari satu tahun)

    Yang termasuk aktiva lancar adalah
    » Kas
    » Surat berharga
    » Piutang
    » Persediaan
    » Perlengkapan
    » Beban dibayar dimuka

Pertanyaan Lainnya