Matematika

Pertanyaan

diketahui sistem persamaan:
2x+3y+z = 7
3x+y-z = 2
x-y +2z = 4
nilai dari x²+y²+z² =

1 Jawaban

  • #Menghilangkan y dari persamaan 2 dan 3
    3x + y - z = 2
    x - y + 2z = 4
    _____________+
    4x + z = 6

    #Menghilangkan y dari persamaan 1 dan 3
    2x + 3y + z = 7
    9x + 3y -3z = 6
    _____________-
    -7x + 4z = 1

    #Menghilangkan z dari 2 persamaan baru
    16x + 4z = 24
    -7x + 4z = 1
    _____________-
    23x = 23
    x = 1

    Substitusi ke semua persamaan hingga dapat,
    x = 1 , y = 1 , z =2

    Sehingga x^2 + y^2 + z^2 = 1 + 1 + 4 = 6

Pertanyaan Lainnya