sebuah lampu senter hambatan 2 ohm dialiri arus listrik sebesar 0,5 ampere. berapakah besarnya energi listrik oleh lampu senter selama 3 menit?
Fisika
sepana12
Pertanyaan
sebuah lampu senter hambatan 2 ohm dialiri arus listrik sebesar 0,5 ampere. berapakah besarnya energi listrik oleh lampu senter selama 3 menit?
1 Jawaban
-
1. Jawaban Monaamaliasaputri
diket :
R = 2 ohm
I = 0,5 A
t = 3 menit = 180 s
dit : Energi listrik
jwb :
W = I^2 . R . t
W = 0,5^2 . 2 . 180
W = 0,25 . 2 . 180
W = 90 joule