Suhu udara di dalam ruang pendingin -13°C. Setelah beberapa saat suhunya dinaikan 4°C. Jika suhu udara di ruang pendingin adalah 34°C maka selisih suhu udara di
Ujian Nasional
annisaw3
Pertanyaan
Suhu udara di dalam ruang pendingin -13°C. Setelah beberapa saat suhunya dinaikan 4°C. Jika suhu udara di ruang pendingin adalah 34°C maka selisih suhu udara di dalam dan di luar pendingin adalah .... (A) -43°C (B) -25°C (C) 25°C (D) 43°C
1 Jawaban
-
1. Jawaban Inkaaaaa
Diketahui
t1 = -13°C
t2 = -13° + 4° = -9°C
Suhu luar ruangan (t3) = 34°C
Ditanya
selisih suhu dalam dan luar ruangan
Dijawab:
Selisih = t3 - t2
= 34°C - (-9)°C = 43°C (D)